ANALISIS TOTAL SUSPENDED SOLID (TSS) TERHADAP KELIMPAHAN DAN JENIS FITOPLANKTON DI PERAIRAN PULAU PASARAN, BANDAR LAMPUNGFatimah Az Zahra / Chalida Syari, M.Si. / Sains Lingkungan Kelautan, 2025Pulau Pasaran di Teluk Lampung merupakan kawasan pesisir yang padat aktivitas antropogenik, terutama pengolahan ikan asin dan budidaya perikanan, yang berpotensi meningkatkan konsentrasi Total Suspended Solid (TSS) di perairan. TSS berperan penting dalam menentukan kualitas perairan karena dapat mem... |